Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2016

Exotic Dinner at Jimbaran

Gambar
Bali... Exotic.. Exotic dinner, yeah Bali does have it .. Dimana? Jimbaran jawabannya.. Jimbaran memang terkenal akan deretan cafe dan resto seafood di sepanjang pantainya. Klo mau liat gimana eksotiknya dinner di Jimbaran ini, let’s check this out.. 3M (murah, meriah, muntah) Maksudnya murah, meriah, muntah tuh dalam konotasi positif ya genks.. bukan karena murah n meriah terus kalian muntah macam gak enak badan gitu. Yang gue maksud muntah di sini adalah, lo di sini bisa makan sepuasnya sampe lo kekenyangan, bega atau bego, ini cuma buat ngegambarin prinsip 3M.. Nah klo mau makan di Jimbaran dengan prinsip 3M ini yang harus kalian lakukan: Pergi ke pasar ikan (jangan sampe hari gelap, banyak yang tutup dan susah milih ikan) Tawar dan beli ikan yang banyak (kuantitas dan kualitas tegantung kalian sendiri) Pergi ke warung bakaran (sekitar pasar dan bukan yang di pinggir pantai) Minta bakar ikan terus pesan sayur dan minuman (harap sabar menunggu)   Makan dah tuh i

Taman Wisata Hutan Mangrove PIK

Gambar
Lagi ngerjain tugas di perpustakaan terus diculik buat jalan-jalan. Ini awal mula gue bisa ke tempat ini. Gak ada angin gak ada apa gue gak ngerti ama tingkah temen-temen gue. Ke kampus niatnya cuma ngerjain tugas malah nambah agenda ke sebuah tempat di bilangan Jakarta Utara yang lumayan ngehits, Taman Wisata Hutan Mangrove PIK. The beauty of mangrove forest  Camping area The bridge Friendship on the bridge Multifungsi Hutan mangrove memang memiliki fungsi lebih dari satu. Yang menjadi fungsi utamanya yaitu mencegah abrasi. Kemudian fungsi kedua sebagai hutan atau area terbuka hijau. Yang ketiga sebagai habitat flora dan fauna pesisir ( mangrove itu sendiri, tanaman pantai lainnya, kepiting, ikan-ikan, dan juga berbagai jenis burung). Karena taman mangrove ini dijadikan tempat wisata maka kita bisa melihat fungsi ekonomis di dalamnya, antara lain tempat gathering atau meeting , tempat outbond , tempat foto prewed , dan juga tempat bekerja dan me

Nge-Jumanji di Taman Safari Indonesia Cisarua

Gambar
Rencana tinggal rencana Perjalanan kali ini sebenarnya sudah direncanakan dari kapan tahu, dengan beberapa orang yang confirmed ikutan, tetapi rencana tinggal rencana. Yah manusia hanya bisa berencana tapi tetap Tuhan yang menentukan #sokbijak. Yah intinya gue dan segelintir temen-temen akhirnya merealisasikan trip kali ini dengan segala macamnya yang serba injury time . Beruntung kami ber-7, eh 7 ½ ding (gue, Tijo, Ayie, Tya, Dee, dan Ilham-Fika-Arwen yang diitung 2 ½) tetap jalan. Tadinya kirain bakal merame banget, tapi ya ada aja, ada yang gak bisa ninggalin keluarga, gak dapet ijin lah, bentrok jadual manggung, berangkat ke luar negri, tapi thank God , trip ini jalan. Black - Blue - Blueck (blue+black) The Jumanji Team Fajar vs scotlight, terang mana? Mampir makan siang di Cimory Riverside sama numpang bobo di vila-nya Fika Hari H, Jumat, 4 Desember 2015, jam 9 pagi kami ber-7 ½ dibagi 2 kloter. Satu kloter berangkat dari Depok, satu lagi dari Te